(Video) BPOM Jatim Sita Obat dan Jamu Ilegal
Jumat, 5 Mei 2017 16:15 WIB
Badan Pengawas Obat dan Makanan Jawa Timur, menyita puluhan ribu obat dan jamu tradisional ilegal tanpa ijin dan mengandung zat kimia berbahaya dari 3 gudang yang ada di Jember, Kamis malam. Penyitaan obat dan jamu tradisional ilegal ini diklaim sebagai sitaan terbesar karena nilainya mencapai 2 miliar rupiah lebih.