Warga menyeberangi sungai Brantas menggunakan jasa perahu penyeberangan di area jembatan Mrican yang putus di Desa Jongbiru, Kediri, Jawa Timur, Kamis (15/8/2019). Jembatan penghubung wilayah Kabupaten Kediri dengan Kota Kediri yang ambruk dua tahun silam tersebut akan segera dibangun kembali dan berganti nama menjadi jembatan Kediri Lagi. Antara Jatim/Prasetia Fauzani/zk