Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) mengikuti aksi unjuk rasa di Monumen Simpang Lima Gumul, Kediri, Jawa Timur, Minggu (13/5) malam. Mereka menyerukan kepada masyarakat agar tetap tenang dan tidak takut terhadap terorisme sekaligus mengutuk aksi pengeboman gereja di Surabaya. Antara Jatim/Prasetia Fauzani/mas/18.