Humsatun menunjukkan bunga kecombrang (etlingera hemisphaerica) yang akan diolah menjadi minuman berupa jus di Kecamatan Ajung, Kabupaten Jember, Minggu (25/12). Bunga kecombrang biasanya dijadikan tanaman hias, namun setelah diolah jadi jus memiliki khasiat untuk memulihkan stamina, menghilangkan masuk angin dan menurunkan kolesterol. Antarajatim/Zumrotun Solichah/zk/16.
Jus Bunga Kecombrang
Minggu, 25 Desember 2016 17:27 WIB
Humsatun menunjukkan bunga kecombrang (etlingera hemisphaerica) yang akan diolah menjadi minuman berupa jus di Kecamatan Ajung, Kabupaten Jember, Minggu (25/12). Bunga kecombrang biasanya dijadikan tanaman hias, namun setelah diolah jadi jus memiliki
