London, (Antara/AFP) - Hasil-hasil pertandingan perempat final Piala FA pada Minggu: Sheffield United 2 (Flynn 65, Brayford 67) Charlton Athletic 0 Hull City 3 (Davies 68, Meyler 72, Fryatt 77) Sunderland 0 Manchester City 1 (Nasri 68) Wigan Athletic 2 (Gomez 27-pen, Perch 47) Dimainkan pada Sabtu: Arsenal 4 (Ozil 7, Arteta 68-pen, Giroud 83, 85) Everton 1 (Lukaku 32) Undian Hasil pengundian untuk semifinal Piala FA, yang dilakukan di Stadion Wembley pada Minggu (pertandingan akan dimainkan di Wembley pada 12-13 April): Hull City vs Sheffield United Wigan Athletic vs Arsenal (*)
Berita Terkait
Hasil Pertandingan dan Klasemen Liga Spanyol
9 April 2017 07:49
Hasil Pertandingan dan Klasemen Liga Prancis
9 April 2017 07:45
Juventus Menang 2-0 atas Chievo
9 April 2017 05:38
Zidane Yakin Perburuan Gelar La Liga Ketat
9 April 2017 05:11
Hasil Pertandingan dan Klasemen Liga Inggris
9 April 2017 04:52
Hasil Pertandingan dan Klasemen Liga Jerman
9 April 2017 04:50
Muenchen Libas Dortmund 4-1
9 April 2017 04:47
Chelsea Bekuk Bournemouth 3-1
9 April 2017 04:45
