Umat Hindu melakukan ritual sembahyangan dalam rangka perayaan hari raya Galungan di Pura Tulung Urip di Tulungagung, Jawa Timur, Rabu (1/11). Umat Hindu daerah tersebut terpaksa melakukan ritual sembahyangan galungan di pura terbuka karena belum tersedianya tempat peribadatan permanen, baik hasil swadaya sendiri maupun yang disediakan pemerintah daerah setempat. Antara Jatim/Destyan Sujarwoko/mas/17.