Madrid (Antara/AFP) - Berikut ringkasan lengkap pertandingan Piala Raja (Copa del Rey) Spanyol pada Selasa (17/12) waktu setempat (rabu WIB): Putaran keempat, leg kedua Elche 0 Villarreal 1 (Perbet 59) Villarreal menang 3-2 atas gol agregat. Osasuna 1 (Weligton 1-gol bunuh diri) Malaga 1 (Eliseu 61) Hasil gol agregat 3-3, Osasuna menang atas peraturan gol tandang. Getafe 4 (Sarabia 2, Colunga 5-pen, Lafita 35, Lisandro 73) Girona 1 (Jandro 59-pen) Getafe menang 4-1 atas gol agregat. Levante 4 (Simao 4, Garcia 18, Ivanschitz 50, Camarasa 54) Recreativo Huelva 0 Levante menang 4-1 atas gol agregat. Granada 0 Alcorcon 2 (Verdes 41, Nagore 82) Hasil gol agregat 2-2. Alcorcon menang 5-4 dalam adu tendangan penalti. Barcelona 3 (Pedro 30, Mariano 67-gol bunuh diri, Neymar 87) Cartagena 0 Barcelona menang 7-1 atas gol agregat. Pertandingan berikutnya Rabu, 18 Desember Real Betis v Lleida Almeria v Las Palmas Atletico Madrid v Sant Andreu Real Sociedad v Algeciras Real Madrid v Olimpic Xativa Sevilla v Racing Santander Kamis, 19 Desember Rayo Vallecano v Valladolid Espanyol v Rael Jaen Valencia v Gimnastic Athletic Bilbao v Celta Vigo.(*)
Berita Terkait
Ringkasan Pertandingan Piala Raja Spanyol
25 Januari 2013 08:41
Juventus gagal raih poin setelah ditahan imbang Lecce
4 Januari 2026 09:17
Declan Rice cetak brace, Arsenal menang tipis atas Bournemouth
4 Januari 2026 09:08
Lille takluk dari Rennes 0-2
4 Januari 2026 08:09
Liverpool vs Leeds imbang tanpa gol
2 Januari 2026 06:17
Tottenham Hotspur vs Brentford berakhir imbang tanpa gol
2 Januari 2026 06:12
