Sejumlah warga yang tergabung dalam Wadah Aspirasi Warga Petani (Wartani) Desa Curahnongko, Tempurejo, berunjuk rasa di depan Kantor Badan Pertanahan Nasional Jember, Jawa Timur, Rabu (7/6/2023). Mereka menuntut percepatan reforma agraria dan menolak pembayaran ganti rugi atas tanah yang mereka tempati seluas 332 Ha. Antara Jatim/Seno/zk.