Sejumlah pelajar SMA PGRI 3 Surabaya membentangkan poster saat kegiatan kampanye gerakan anti perundungan (bullying) di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (21/12/2021). Kegiatan yang diikuti sejumlah perwakilan pelajar kelas 10 hingga 12 SMA PGRI 3 Surabaya tersebut guna mengedukasi pelajar akan dampak buruk perundungan sehingga diharapkan dapat menciptakan suasana belajar yang nyaman di lingkungan sekolah. Antara Jatim/Moch Asim/zk