Sejumlah penari Barongan khas Kediri mengikuti 'Fashion Barong' di area wisata Gunung Kelud Desa Sugihwaras, Kediri, Jawa Timur, Sabtu (15/9). Lomba keseragaman gerak tari yang diikuti puluhan kelompok Barongan se-Kediri itu sebagai pembuka Festival Kelud 2018. Antara Jatim/Prasetia Fauzani/mas/18.