Sejumlah orang antre untuk mendapatkan makanan tradisional krupuk gapit terdiri bahan kerupuk, sayuran dan sambel pecel secara gratis saat digelar Festival Krupuk Gapit di Kota Madiun, Jawa Timur, Minggu (5/2). Acara yang digelar sebuah komunitas tersebut dimaksudkan untuk lebih mengangkat nilai dan popularitas makanan khas Madiun. Antara Jatim/Foto/Siswowidodo/zk/17