Banyuwangi - Dua orang petani memilih kedelai untuk benih di Sumberasri, Purwoharjo, Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (22/10). Sejumlah petani lebih memilih benih kedelai yang baru dipanen sendiri daripada membeli benih kedelai ditoko pertanian karena mahal yang mencapai Rp.6000/Kg. FOTO ANTARA/Seno S./10/Oka.