Surabaya (ANTARA) - Pemerintah Provinsi Jawa Timur mengawali vaksinasi virus corona (COVID-19) di wilayah Surabaya Raya yang dijadwalkan berlangsung pada 14 Januari 2021. Hari ini vaksin telah didistribusikan di tiga daerah tersebut.
Baca juga: Polisi Gresik lakukan pengamanan 24 jam tempat penyimpanan vaksin COVID-19
Baca juga: Pemkab Sidoarjo suntikan vaksin COVD-19 pertama kepada sepuluh pejabat forkopimda
Baca juga: Dinkes Jatim mulai distribusikan Vaksin Sinovac ke Surabaya Raya
Jatim awali vaksinasi COVID-19 di Surabaya Raya
Kamis, 14 Januari 2021 0:53 WIB

Personel Brimob berjaga saat proses bongkar muatan mobil pendingin yang mengangkut vaksin COVID-19 Sinovac di Gudang Farmasi Dinas Kesehatan Kota Surabaya, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (13/1) (ANTARA Jatim/Didik Suhartono)