Surabaya (Antara Jatim) - Tim Detasemen Khusus (Densus) 88/Antiteror Polri menggerebek rumah terduga teroris di kawasan Sidotopo Sekolahan I, Surabaya, Jawa Timur, Kamis siang. "Densus, itu Densus (yang menindak)," kata Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Awi Setiyono ketika dikonfirmasi dugaan penangkapan anggota jaringan ISIS di Surabaya. Sumber lain menyebutkan tim Densus 88/AT menyita sejumlah barang bukti dari rumah terduga teroris Abu Fida (40), sedangkan Abu Fida sendiri sudah ditangkap di Keputih, Surabaya pada Rabu (13/8) malam. (*)
Berita Terkait
Polri ungkap 70 anak tergabung grup "true crime community"
7 Januari 2026 15:33
Indonesia records zero terror attacks throughout 2025
30 Desember 2025 16:43
Densus 88 pertahankan status "zero terrorist attack" pada 2025
30 Desember 2025 15:28
Densus 88 ungkap tersangka perekrut anak ke terorisme terafiliasi ISIS
18 November 2025 17:24
Densus 88 dorong orang tua cek ponsel anak guna cegah terorisme
18 November 2025 15:25
Densus 88 catat 110 anak diduga direkrut jaringan terorisme
18 November 2025 14:43
Densus 88 tangkap lima tersangka perekrut anak ke kelompok terorisme
18 November 2025 14:06
Densus 88 sebut pelaku ledakan SMAN 72 kerap mengakses konten kekerasan
10 November 2025 21:30
