Dalang wayang Gandrug mbah Giar mementaskan wayangnya saat ritual Ruwatan Nagari di situs Persada Soekarno, Desa Pojok, Kediri, Jawa Timur, Sabtu (18/8). Ruwatan di rumah masa kecil Bung Karno tersebut guna memperingati berdirinya Negara Republik Indonesia pada 18 Agustus 1945 sekaligus sebagai wujud pengharapan kemakmuran bangsa. Antara Jatim/Prasetia Fauzani/mas/18.