Perajin menata paket parsel yang siap dikirim ke konsumen di salah satu industri rumahan di Sanankulon, Kabupaten Blitar, Jawa Timur, Senin (12/6). Perajin mengatakan, menjelang Lebaran 2017 permintaan parsel terus meningkat dari sebelumnya 20 paket setiap pekan menjadi 50 paket tiap pekan dengan harga jual Rp.50 ribu hingga Rp.1 juta per paket. Antara Jatim/Irfan Anshori/zk/17