Sumenep (Antara Jatim) - Pemkab Sumenep menggelat lomba panjat pinang di Kali Marengan, Kecamatan Kota, dalam rangka memperingati HUT ke-69 RI, Minggu (17/8). Sungai yang membentang di kawasan Kota itu juga dijadikan sebagai lokasi lomba perahu dayung. Foto Slamet Hidayat/14/Oka.