Lumajang (ANTARA) - Wisata Konservasi Hutan Bambu di lereng Gunung Semeru, Desa Sumbermujur, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, tidak terdampak bencana. Saat ini menjadi posko bagi para relawan yang datang dari berbagai daerah untuk membantu penanganan bencana dan digratiskan untuk masyarakat umum.
Baca juga: Distribusi bantuan bagi warga terdampak letusan Semeru perlu dibenahi
Baca juga: Grebeg Suro di Hutan Bambu Lumajang terapkan protokol kesehatan
Baca juga: Tradisi Suroan di lereng Gunung Semeru tingkatkan pariwisata Lumajang
Wisata Hutan Bambu di tengah bencana Semeru
Kamis, 9 Desember 2021 17:39 WIB