Surabaya (ANTARA) - Seluruh rumah sakit yang menjadi rujukan bagi pasien virus corona (COVID-19) dinyatakan overkapasitas. Hal itu disebabkan meningkatnya kasus COVID-19 pascalebaran Idul Fitri. Namun demikian pasien-pasien yang berdatangan tetap dilayani, meski harus mengantre di ruang Instalasi Gawat Darurat (IGD).
Baca juga: RSUD Soetomo Surabaya terima 170 pasien COVID-19, sempat ada antrean di IGD
Baca juga: RSUD Soetomo tetap terima pasien COVID-19 meski kapasitas sudah penuh
Baca juga: Rumah sakit rujukan COVID-19 di Kota Malang penuh
Rumah Sakit rujukan pasien COVID-19 di Surabaya overkapasitas
Senin, 28 Juni 2021 5:40 WIB