Penyandang disabilitas, Sukardi, menyelesaikan kerajinan bunga berbahan bambu di Desa Kayangan Kecamatan Diwek, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, Rabu (26/8/2020). Beragam jenis produk kerajinan yang dibuat dari bahan bambu muali miniatur motor, hewan, lampu hias, bunga serta lampu belajar tersebut dipasarkan secara online ke berbagai kota, terutama Yogyakarta dengan harga mulai Rp25 ribu-Rp250 ribu per biji tergantung ukuran dan tingkat kesulitan. Antara Jatim/Syaiful Arif/zk