Surabaya - KRI Dewaruci sesaat sebelum berangkat di Dermaga Koarmatim, Ujung, Surabaya, Minggu (15/1). Keberangkatan KRI Dewaruci yang dilepas oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Soeparno merupakan pelayaran terakhir yang ke-59 dengan jarak tempuh 27.006 nautical mile selama 277 hari berlayar ke empat benua yang membawa ABK 82 orang dan 101 kadet AAL angkatan ke 59 bertujuan untuk melakukan praktek pelayaran Astronomi dan pembekalan dasar matra laut serta membawa misi mengenalkan adat dan budaya Indonesia ke setiap negara yang disinggahi. FOTO ANTARA/M Risyal Hidayat/12