Satu orang meninggal dunia yakni Rukiyah (60) warga Jalan Teuku Umar, Kelurahan Tegalbesar, Kabupaten Jember, Jawa Timur, akibat terjebak kebakaran di dalam rumahnya pada Minggu (16/4) malam.
"Kami mendapat laporan kebakaran itu sekitar pukul 19.30 WIB, sehingga mengerahkan 2 unit mobil berkapasitas masing-masing 6.000 liter dengan 7 personel untuk memadamkan api di rumah tersebut agar tidak merembet ke rumah yang lain," kata Komandan Regu Pemadam Kebakaran Jember Suharto di kabupaten setempat, Senin.
Ia mengatakan seorang yang merupakan pemilik rumah ditemukan meninggal dunia di dalam rumah dan satu orang petugas Damkar mengalami luka ringan saat berusaha memadamkan api dalam peristiwa kebakaran tersebut.
Baca juga: Tidak ada korban jiwa pada kebakaran outlet Kimia Farma Surabaya
COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Timur 2023
"Kami mendapat laporan kebakaran itu sekitar pukul 19.30 WIB, sehingga mengerahkan 2 unit mobil berkapasitas masing-masing 6.000 liter dengan 7 personel untuk memadamkan api di rumah tersebut agar tidak merembet ke rumah yang lain," kata Komandan Regu Pemadam Kebakaran Jember Suharto di kabupaten setempat, Senin.
Ia mengatakan seorang yang merupakan pemilik rumah ditemukan meninggal dunia di dalam rumah dan satu orang petugas Damkar mengalami luka ringan saat berusaha memadamkan api dalam peristiwa kebakaran tersebut.
Baca juga: Tidak ada korban jiwa pada kebakaran outlet Kimia Farma Surabaya
COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Timur 2023