Rumah Sakit Darurat untuk penanganan pasien virus corona (COVID-19) di Jalan Indrapura Surabaya, yang lebih dikenal dengan nama Rumah Sakit Lapangan Indrapura (RSLI) Surabaya ditutup permanen. Salah satu pertimbangannya karena angka kasus COVID-19 di wilayah Kota Surabaya dan sekitarnya telah melandai, selain untuk efisiensi anggaran.

Baca juga: Sembuh, pasien COVID-19 asal Pamekasan dan bayinya pulang dari RSLI Surabaya
Baca juga: Pasien COVID-19 di RSLI Surabaya melahirkan bayi normal
Baca juga: Pasien COVID-19 mandiri dominasi perawatan di RSLI Surabaya
 

Pewarta: Hanif Nashrullah

Editor : Didik Kusbiantoro


COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Timur 2022