Bertajuk "Merdeka Ekspor", hari ini serentak diberangkatkan ekspor komoditas pertanian sebanyak 627,39 ribu ton, atau senilai Rp7,29 triliun, melalui 17 pintu pelabuhan laut dan udara, dengan tujuan 61 negara. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo meyakini volume maupun nilai ekspor tersebut bisa meningkat tiga kali lipat jika seluruh kabupaten/ kota dapat berpartisipasi secara serentak melaksanakan ekspor komoditas pertanian.

Baca juga: Mentan janjikan tiga kali lipat ekspor komoditas pertanian
Baca juga: Mentan Syahrul cicipi beras porang Shirataki produksi Madiun
Baca juga: Mentan Syahrul: Pemulihan ekonomi dapat melalui pengembangan riset pertanian
 

Pewarta: Hanif Nashrullah

Editor : Chandra Hamdani Noer


COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Timur 2021