Kidung Tengger mengalun di tengah lautan pasir Gunung Bromo, Probolinggo, Jawa Timur, Sabtu (11/6), Kidung itu dimainkan oleh ratusan penari dan seniman dari sejumlah daerah.
Alunannya mengisi keheningan lautan pasir Gunung Bromo menjelang Yadnya Kasada.
Kidung Tengger dipersembahkan sebagai simbol penghormatan untuk masyarakat Suku Tengger berupa karya sendratari kolosal oleh Heri Lentho, sutradara Eksotika Bromo (EB) yang dirilis sejak 2017.
COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Timur 2022
Alunannya mengisi keheningan lautan pasir Gunung Bromo menjelang Yadnya Kasada.
Kidung Tengger dipersembahkan sebagai simbol penghormatan untuk masyarakat Suku Tengger berupa karya sendratari kolosal oleh Heri Lentho, sutradara Eksotika Bromo (EB) yang dirilis sejak 2017.
COPYRIGHT © ANTARA News Jawa Timur 2022